Resep Kue Nastar ala @isnainisapuput

by - Agustus 10, 2019



Bahan-bahan :
1. Gula 5 sendok
2. Simas/Blue band 2 sachet
3.Kuning telur 8 biji
4. Tepung terigu secukupnya
5. Selai nanas
6. Kuning telur 1 untuk olesan

Cara membuat :
1. Mixer gula, simas, dan kuning telur sampai mengembang
2. Siapan wadah untuk mix adonan dan terigu sampai kalis
✓ Tips penting !
Mix adonan sama terigu sedikit-sedikit saja, jangan langsung semua nya karna lama-lama adonan bisa menjadi keras
3. Bikin adonan bulat kemudian pipihkan lalu masukan selai dan bikin bulat lagi
4. Masukan ke oven, kalau sudah setengah matang angkat dari oven kemudian olesin pakai kuning telur.
5. Masukan lagi, tunggu sampai kuning


#belajarmasakyuk
#resepnastarala@isnainisapuput

You May Also Like

0 Comment

  • Bagikan